Teladani 3 Sikap Kartini Ini untuk Sukses Berbisnis bagi Perempuan
Dalam rangka menyambut Hari Kartini, para wanita Indonesia tentu akan diingatkan dengan sosok yang telah mengangkat derajat wanita agar memiliki peran dan keterlibatan yang sama dengan pria. Hal itu dibuktikan dengan banyaknya pengusaha wanita sukses dan posisi jabatan – jabatan tinggi yang dipegang oleh wanita.Dengan melihat hal itu, para pria pun tidak lagi memandang remeh kemampuan wanita.